Trik Mencari Pekerjaan - About Nothing

Trik Mencari Pekerjaan

Advertisements
Setiap orang pasti membutuhkan yang namanya pekerjaan, karena hal itu di gunakan untuk memenuhi kebutuhan mereka sehari-hari dan kebutuhan primer maupun sekunder. Semua orang juga pasti menginginkan gaji yang besar, namun untuk mendapatkan pekerjaan yang layak dan gaji yang besar perlu dibutuhkan skill dan kemampuan yang mumpuni juga. Dan tidak kalah penting nie ketika melamar pekerjaan juga dibutuhkan kemujuran atau keberuntungan. Karena mencari kerja di jaman sekarang ini gampang-gampang susah hlo..

Trik Mencari Pekerjaan


Tapi jangan khawatir, walaupun pengangguran di luar sana sudah banyak sekali, jika kita pandai masuk dalam celah - celah tersebut, kita bisa saja lebih beruntung daripada mereka pastinya. Kali ini admin ingin berbagi beberapa trik mencari pekerjaan untuk pembaca supaya cepat tuh mendapat pekerjaan dan hidup layak. ^_^

  1. Mengenali Diri Sendiri, kamu harus tahu dulu siapa kamu ? apa kemampuan mu yang dapat di jual ke orang lain maupun sebuah instansi agar mereka mendapat keuntungan juga darimu, sehingga bisa disebut sebagai simbiosis mutualisme gitu, sama-sama menguntungkan, kamu dapat gaji dan mereka dapat keuntungan lain dari kemampuan kamu yang lebih.
  2. Jangan Menyerah. Jika mencari pekerjaan jangan hanya berharap pada satu perusahaan atau instansi karena jika tiba-tiba tidak di terima tidak begitu kecewa, sebab masih ada cadangan harapan lain. Jangan menyerah juga untuk memasukkan lamaran ke perusahaan.
  3. Menentuka tujuan akhir dari karir anda. Setidaknya ada satu keiginan karir yang akan kamu capai dalam waktu dekat dan jauh.
  4. Menyiapkan Dokumen-dokumen penting, misalnya ; Surat Lamaran kerja, rseume, surat rekomendasi, piagam penghargaan, transkip nila dll
  5. Memperluas relasi, dalam mencari pekerjaan bisa dilakukan dengan cara membangun banyak relasi ke tema-teman maupin kolega, biasanya hal ini dapat sangat membantu dalam memperoleh pekerjaan karena semakin banyak yang membantu.
  6. Mengenali Profil Perusahaan yang hendak kita masukkan surat lamaran pekerjaan untuk meyakinkan pemilik perusahaan bahwa kamu benar-benar yakin untuk masuk ke perusahaan tersebut.
  7. Siap memasukkan surat lamaran, siap untuk di wawancarai dan siap di tempatkan pada bagian yang telah di tentukan dan di sepakati.

    Trik Mencari Pekerjaan

Nah, Demikian para pembaca artikel yang dapat admin bagikan hari ini semoga dapat membantu dan menolong para pembaca untuk segera mendapatkan pekerjaan.

Related Posts

Subscribe Our Newsletter